cara main basket untuk pemula

2024-05-19


Ada lima teknik dasar permainan bola basket, yakni dribbling, passing, shooting, defense, dan rebounding. Selain itu, ada teknik pivot yang penting dikuasai pemain basket. Berikut penjelasan masing-masing teknik dasar. 1. Dribbling (menggiring bola) Pemain basket pemula perlu menguasai teknik dribbling atau menggiring bola terlebih dulu.

1. Dribbling. Teknik ini mengharuskan Anda menggiring bola dan diarahkan ujung jari dan menggunakan satu tangan, bukan dua tangan. Sambil melakukan dribbling pandangan harus tetap siaga ke sekitar agar Anda dapat melihat lawan atau rekan satu tim, dan jangan sampai bola direbut oleh lawan.

3 Cara Memegang Bola Basket yang Benar untuk Pemula. Wahyu Kurniawan 15 Oktober 2018. Sports. 0 comments. Stephen Curyy, salah satu pemain bola basket yang memiliki handling sangat baik. (Foto: NBA) Daftar Isi. Tangan membentuk mangkok besar. Letakkan jari-jari tangan pada jalur bola. Maksimalkan ibu jari, telunjuk, jari tengah, dan jari manis.

Teknik Memegang Bola. Lihat Foto. teknik memegang bola () Penguasaan bola basket dengan memegangnya adalah teknik yang paling dasar. Hal ini karena penguasaan bola merupakan induk dari semua teknik dalam permainan bola basket ini. Ini bukan teknik sembarangan, karena dengan penguasaan bola yang baik akan membuat kamu lebih menguasai bola.

Dikutip dari Federasi Bola Basket Internasional (FIBA), ada tata cara perihal melakukan jump ball. Berikut tata cara jump ball dalam bola basket: Masing-masing pelompat harus berdiri dengan kedua kaki berada di dalam lingkaran tengah yang paling dekat dengan ring basketnya sendiri dengan satu kaki dekat dengan garis tengah.

Advertisement. Cara bermain basket dilakukan antara dua tim yang masing-masing terdiri dari lima pemain. Tujuan permainan ini adalah mencetak poin dengan melemparkan bola ke dalam keranjang lawan yang terletak di ujung lapangan yang berlawanan.

Untuk membantu Anda lebih memahami cara permainan bola basket, berikut ini adalah panduan lengkap untuk pemula. 1. Aturan Dasar Bola Basket. Sebelum memulai permainan, sangat penting bagi Anda untuk memahami aturan dasar dalam permainan bola basket. Beberapa aturan dasar yang harus Anda ketahui meliputi: a. Jumlah Pemain

Home. Sports. Basket. Cara Bermain Bola Basket dan Penjelasan Singkatnya. Andika Pratama , Jurnalis · Kamis 07 Oktober 2021 17:46 WIB. Penjelasan singkat tentang cara bermain bola basket (Foto: Reuters) A. CARA bermain bola basket dapat Anda ketahui di dalam artikel ini.

Dalam permainan bola basket, tentu saja posisi pemain basket perlu diatur dengan baik dan untuk itulah harus pecah menjadi 2 tim. Basket memang dimainkan secara beregu dan ada 2 buah tim atau regu yang masing-masing memiliki 5 orang pemain untuk permainan lapangan penuh.

Cara memperkuat lemparan bola basket untuk pemula selanjutnya yaitu set point. Set point yaitu posisi bola sebelum dilakukan shooting. Bahu dan badan menghadap ring sementara bola ditempatkan di samping kanan wajah agak maju sedikit dari bahu.

Peta Situs